Cara konversi SHP ke KML KMZ di ArcGIS Dan Menampilkan di Google Earth
Apabila kita mempunyai data shapefile dan ingin ditampilkan ke google earth, langkah pertama yang harus diakukan adalah merubah ekstensi file shapefile menjadi KML/KMZ agar bisa dibuka di google earth.
Dalam artikel kali ini meneruskan artikel sebelumnya mengenai Cara Merubah atau konversi KML / KMZ ke SHP di ArcGIS. Dalam artikel ini membahas Cara Merubah atau konversi SHP ke KML / KMZ di ArcGIS Dan Menampilkannya di Google Earth.
Adapun Cara konversi SHP ke KML KMZ di ArcGIS Dan Menampilkan di Google Earth sebagai berikut :
- Persiapkan data shp yang akan dikonversi. (Gambar dibawah ini adalah contoh file shp yang sudah di simbologi terlebih dahulu; sebaiknya sebelum konversi dilakukan simbologi karena nantinya simbologi hasil kml/kmz mengikuti shp)
- Buka ArcToolbox > Conversion Tools > To KML > Layer to KML
- Pada
- Layer : Data file shp
- Output File : beri nama dan memilih folder lokasi
- Ok
- Hasil dari konversi shp ke KML/KMZ pada windows explorer
- Sebelum menampilkan di google earth, buka software google earth
- File > Open
- Pilih file KMl/KMZ yang sudah terkonversi
- Berikut tampilan file KML/KMZ pada google Earth
artkiel ini, Cara Mendijitasi di Google Earth dibuat oleh gispedia
#ask Gimana cara memasukan foto di koordinat file kml/kmz tanpa upload?. Trims
BalasHapusMantab Jiwa.. hehe
BalasHapusmalam admin
BalasHapusartikelnya cukup menambah wawasan saya dalam mendalami pelajaran ini, karna saya pemula sangat membutuhkan ilmu - ilmu seperti ini yang akan saya jadikan penelitian jurnal saya
terima kasih
kunjungi juga website kampus saya : http://www.atmaluhur.ac.id/
dan blog saya di : https://martha.mahasiswa.atmaluhur.ac.id/
mantul sangat membantu .....
BalasHapusMANTAAAP
BalasHapusTerimakasih Artikelnya kak semoga bermanfaat bagi kami para pembaca
BalasHapusPerkenalkan nama saya Adri Agustiansyah dari kampus ISB atma luhur.
BalasHapusmantul, sangat bermanfaat Stisipol pahlawan 12
Min kok punya saya pas dikonversi malah gak sesuai posisinya ya?
BalasHapusmalah ke nyasar ke benua afrika ya?